Tag: Ustaz Yusuf Mansur
Keluarga Soal Pemakaman Syekh Ali Jaber: Insyaallah di Daarul Quran
harianpijar.com, JAKARTA - Pihak keluarga mengatakan jenazah Syekh Ali Jaber akan dimakamkan di Pondok Pesantren Daarul Quran. Pesantren itu diketahui milik Ustaz Yusuf Mansur.
Adik almarhum Syekh Ali Jaber, Syekh Muhammad Jabber, mulanya berbicara tentang...
Ustaz Yusuf Mansur: Syekh Ali Jaber Wafat Sudah Negatif COVID-19
harianpijar.com, JAKARTA - Ulama sekaligus pendakwah, Syekh Ali Jaber, telah meninggal dunia. Dirinya berpulang setelah sempat dirawat intensif di Rumah Sakit Yarsi, Cempaka Putih, Jakarta Pusat, beberapa hari ini.
Menurut Ustaz Yusuf Mansur, Syekh Ali...
Kasus Ustaz Yusuf Mansur, Polda Jatim Akan Lakukan Gelar Perkara
SURABAYA, harianpijar.com - Kepolisian Daerah (Polda) Jatim akan melakukan gelar perkara kasus dugaan penipuan investasi bodong Condotel Moya, Ustaz Yusuf Mansur.
Penyidik Subdit Harta Benda Bangunan dan Tanah Direktorat Reserse Kriminal Umum (Subdit Harda-Bangtah Ditreskrimum)...
Kasus Investasi Ustaz Yusuf Mansur, Polda Jatim Akan Minta Keterangan Korban
JAKARTA, harianpijar.com - Kuasa dari korban dugaan penipuan oleh penceramah Jam'an Nur Chotib Mansur atau yang akrab disapa Ustaz Yusuf Mansur, dalam proyek pembangunan Hotel Condotel Moya Vidi, memenuhi panggilan Kepolisian Daerah Jawa Timur...
Terkait Kasus Investasi, Ustaz Yusuf Mansur Kembali Dilaporkan Ke Polisi
SOLO, harianpijar.com - Wiyoto, salah satu warga Kota Solo, Jawa Tengah, pada hari Jumat 7 Juli 2017 kemarin, melaporkan Ustaz Yusuf Mansur, ke Polresta Solo. Pasalnya, karena dirinya merasa ditipu investasi berjudul Patungan Usaha.
Seperti...
Terkait Investasi Properti, Ustaz Yusuf Mansyur Dilapor ke Polda Jatim
SURABAYA, harianpijar.com - Ustaz Yusuf Mansur dilaporkan ke Polda Jawa Timur (Jatim) oleh sejumlah orang dari Surabaya terkait investasi Condotel Moya Vidi di Yogyakarta yang dinilai bermasalah.
"Korban sudah mulai bermunculan. Di Surabaya baru empat...