Tag: Rusun
Ahok: Minta Jujur Warga Rusun Yang Ingin Keluar, Harus Serahkan Unit Huniannya Ke Pemprov
JAKARTA, harianpijar.com - Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) merasa kesal saat ditemui warga bernama Franky (45), di Balai Kota DKI, Jumat 5 Mei 2017.
Pasalnya, Franky datang ke Balai Kota untuk meminta dimudahkan...