Selasa, 03 Oktober 2023
Beranda Tags Partai Perindo

Tag: Partai Perindo

HT-dan-AHY

AHY Bertemu Hary Tanoe, Bahas Soal Kondisi Bangsa hingga Dunia

harianpijar.com, JAKARTA - Ketum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo (HT) menerima kunjungan Ketum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY). Pertemuan itu berlangsung di Park Hyatt Jakarta, Menteng, Kamis, 4 Agustus 2022. Dalam pertemuan itu, HT dan...
Jokowi-HT

Tanggapi Rumor Gerindra Gabung Koalisi Jokowi, Begini Kata Perindo

harianpijar.com, JAKARTA - Partai Perindo menanggapi soal beredarnya rumor Partai Gerindra akan bergabung dengan koalisi Joko Widodo (Jokowi)-Ma'ruf Amin. Partai Perindo menyambut baik hal itu. Menurut Ketum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo, jika benar Partai Gerindra...
fadli-zon-1

Fadli Zon Menduga Kasus Hukum HT Picu Dukungan ke Jokowi

JAKARTA, harianpijar.com - Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Fadli Zon secara tersirat menduga rencana dukungan Perindo kepada Joko Widodo (Jokowi) sebagai calon presiden dalam Pilpres 2019 karena kasus hukum yang mendera Hary Tanoesoedibjo (HT). Menurut...
Reni-Marlinawati

PPP: Dukungan Perindo Bisa Jadi Suplemen Bagi Jokowi

JAKARTA, harianpijar.com - Fraksi Partai Persatuan Pembangunan (PPP) menilai dukungan Ketua Umum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo (HT) kepada Joko Widodo (Jokowi) sebagai indikasi bahwa Jokowi memiliki nilai positif dalam memimpin Indonesia. "Berarti pemerintah memang punya...
mendagri-tjahjo

Tjahjo Kumolo: Hary Tanoe Miliki Kepedulian Terhadap Pemerintah

JAKARTA, harianpijar.com - Politikus senior PDI Perjuangan Tjahjo Kumolo menyambut baik wacana partai bentukan Hary Tanoesoedibjo (HT), Perindo, yang akan mengusung Joko Widodo (Jokowi) sebagai calon presiden pada pemilihan presiden (Pilpres) 2019. Menurut Tjahjo Kumolo,...
hari-tanoe

Hanura Sambut Baik Dukungan Perindo ke Jokowi di Pilpres 2019

JAKARTA, harianpijar.com - Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) menyambut baik dukungan Ketua Umum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo (HT) kepada Joko Widodo (Jokowi) dalam Pemilu Presiden 2019. "Saya menyambut baik hal ini. Bagi saya, semakin banyak...
wiranto-1

Wiranto: Perubahan Sikap Politik Partai Perindo Dukung Pemerintah Itu Biasa

JAKARTA, harianpijar.com - Ketua Dewan Pembina Partai Hanura, Wiranto, menilai perubahan sikap politik Partai Perindo saat ini merupakan hal yang biasa. Lain itu, dirinya juga menyakini Perindo punya pertimbangan khusus, sehingga yang awalnya berseberangan kini...
Daniel-Johan

Perindo Dukung Jokowi, PKB: Fakta Politiknya Belum Signifikan

JAKARTA, harianpijar.com - Manuver politik Hary Tanoesoedibjo (HT) yang akan membawa partainya, Perindo, untuk mendukung Joko Widodo (Jokowi) di Pilpres 2019 mengejutkan banyak pihak. Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) menganggap dukungan tersebut belum signifikan, pasalnya...

Belum Miliki Wakil di DPRD, Ketua Perindo Lubuklinggau Siap Maju Pilkada Lewat Jalur Independen

LUBUKLINGGAU, harianpijar.com - Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Perindo Kota Lubuklinggau, Sumatera Selatan, Welmi Syam,SH mengatakan siap menjadi calon walikota Lubuklinggau melalui jalur independen pada Pilkada 2018. Menurut Welmi Syam,SH, sebagai kader partai Perindo...