Tag: FUI
Polda Metro: Kasus Dugaan Makar Muhammad Al Khaththath dkk Sudah Tahap Pemberkasan
JAKARTA, harianpijar.com - Kepolisian Daerah (Polda) Metro Jaya mengungkap kasus dugaan pemufakatan makar yang melibatkan Sekjen Forum Umat Islam (FUI) Gatot Saptono alias Muhammad Al Khaththath telah masuk pada tahap pemberkasan.
Menurut Kabid Humas Polda...
Polri: Terkait Tuntutan Pembebasan Muhammad Al Khaththath Cs, Pemeriksaan Belum Selesai
JAKARTA, harianpijar.com - Massa aksi 313 menuntut aparat penegak hukum membebaskan Sekjen Forum Umat Islam (FUI) Muhammad Al Khaththath bersama empat orang lainnya. Namun, Polri tidak bisa begitu saja memenuhi tuntutan massa.
Menurut Kadiv Humas...
Jelang Aksi 313, Polisi Tangkap Sekjen FUI Muhammad Al-Khaththath
JAKARTA, harianpijar.com - Kepolisian Daerah (Polda) Metro Jaya menetapkan Sekretaris Jenderal Forum Umat Islam (FUI) Muhammad Al-Khaththath, Zainuddin Arsyad, Irwansyah, dan Dikho Nugraha sebagai tersangka perbuatan makar. Lain itu, mereka diamankan di Markas Korps...
Muhammad Al Khaththath Ditangkap, Aksi 313 Masih Berlanjut
JAKARTA, harianpijar.com - Koordinator aksi 313 hari ini, Bernard Abdul Jabbar, mengatakan pihaknya sudah mencari pengganti Sekjen Forum Umat Islam (FUI) Muhammad Al Khaththath untuk melanjutkan aksi di depan Istana Merdeka.
Muhammad Al Khaththath ditangkap...
Terkait Aksi 313, Ketua FPI Depok: Silahkan, Asal Jangan Pakai Atribut FPI
JAKARTA, harianpijar.com - Ketua Front Pembela Islam (FPI) Kota Depok Agus Rahmat meminta anggota FPI Depok yang ikut aksi 313 di Jakarta, Jumat 31 Maret 2017 besok, tidak menggunakan atribut FPI. Pasalnya, aksi tersebut...
FUI: Persilahkan Jurnalis Liput Aksi 313, Dijamin Keamanannya
JAKARTA, harianpijar.com - Forum Umat Islam (FUI) menjamin tidak ada aksi kekerasan pada jurnalis saat meliput aksi 313 besok. Lain itu, Sekjen FUI Muhammad Al-Khaththath mempersilakan jurnalis dari manapun meliput aksi mereka.
"Selama wartawan tidak...
PBNU: Tidak Perlu Ada Aksi Lagi, Diminta Semua Pihak Dapat Mensukseskan Pilkada DKI
JAKARTA, harianpijar.com - Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (NU), KH Said Aqil Siroj mengatakan, tidak perlu ada aksi lagi sebelum Pilkada DKI Jakarta putaran kedua yang berlangsung pada 19 April 2017 mendatang. Hal...
Terkait Rencana Aksi 313, Kapitra Ampera: Aksi 313 Tidak Boleh Dilarang
JAKARTA, harianpijar.com - Ketua Tim Advokasi GNPF MUI Kapitra Ampera mengatakan aksi 313, yang rencananya digelar Jumat 31 Maret 2017, tidak boleh dilarang. Lain itu, siapapun yang melarang justru bertentangan dengan Tap MPR Nomor...
Terkait Rencana Aksi 313, FPI Doakan Aksi 313 Sukses Menuntut Ahok Turun Dari Jabatannya
JAKARTA, harianpijar.com - Front Pembela Islam (FPI) memastikan memberikan dukungan terhadap Aksi 313 yang digagas Forum Umat Islam (FUI) pada Jumat 31 Maret 2017 mendatang. Lain itu, hanya saja dukungan FPI bukan atas nama...
Minta Ahok Diberhentikan, Sekjen FUI dan Perwakilan Massa 212 Temui Komisi III DPR
JAKARTA, harianpijar.com - Perwakilan massa aksi 212 Forum Umat Islam (FUI) memasuki gedung DPR. Lain itu, mereka akan melakukan pertemuan dengan Komisi III DPR.
Berdasarkan pantauan dilokasi, Sekjen FUI Muhammad Al-Khaththath dan perwakilan lainnya tiba...