Tag: Arab Saudi
Habib Rizieq: Saya Punya Dokumen Perjanjian dengan Badan Intelijen Indonesia
harianpijar.com, JAKARTA - Imam Besar Front Pembela Islam (FPI) Habib Rizieq Syihab mengungkapkan saat-saat dirinya diperiksa oleh badan intelijen Arab Saudi. Habib Rizieq mengaku sempat menunjukkan dokumen perjanjiannya dengan Badan Intelijen Nasional (BIN) kepada...
Begini Respons Mahfud MD Soal Habib Rizieq Akan Pulang Pimpin ‘Tsaurah’
harianpijar.com, JAKARTA - Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD menanggapi soal diksi 'tsaurah' yang dikeluarkan FPI terkait rencana kepulangan Habib Rizieq Syihab ke Indonesia. Mahfud MD mengatakan bahwa pemerintah...
Dubes Agus: Tak Hanya Tuntutan Pemecatan, tapi Juga Ada Ancaman Pembunuhan
harianpijar.com, JAKARTA - Dubes Indonesia untuk Arab Saudi, Agus Maftuh Abegebriel, menanggapi santai tuntutan Front Pembela Islam (FPI) yang meminta dirinya dipecat dari jabatannya saat ini. Menurutnya, tuntutan pemecatan itu bukan yang pertama, bahkan...
Dubes Agus Sayangkan Diksi FPI Soal Kepulangan Habib Rizieq
harianpijar.com, JAKARTA - Dubes Indonesia untuk Arab Saudi, Agus Maftuh Abegebriel, menyayangkan penggunaan kata 'pengumuman dari kota suci Makkah' saat FPI mengumumkan rencana kepulangan Habib Rizieq Syihab. Penggunaan diksi itu dinilai berpotensi menodai kesucian...
Dubes Agus: Nama Habib Rizieq dalam Portal Imigrasi Kerajaan Saudi Masih Blinking Merah
harianpijar.com, JAKARTA - Duta Besar Indonesia untuk Arab Saudi, Agus Maftuh Abegebriel, menanggapi soal kabar cekal Habib Rizieq Syihab yang disebut telah dicabut dan sudah terbebas dari denda-denda.
Menurut Agus Maftuh Abegebriel, status Habib Rizieq...
Otoritas Saudi Tangkap Ulama, FPI Berharap Hubungan Habib Rizieq dengan Kerajaan Tetap Baik
harianpijar.com, JAKARTA - Otoritas Kerajaan Arab Saudi belum lama ini menangkap salah satu pembaca Al-Quran (Qari) yang juga ulama terkenal di kalangan muslim, Sheikh Abdullah Basfar. Terkait hal itu, pihak Front Pembela Islam (FPI)...
Dubes RI: Nasib Kepulangan Rizieq Shihab Ada di Tangan Arab Saudi
harianpijar.com, JAKARTA - Duta Besar RI untuk Saudi Agus Maftuh Abegebriel menyebut bahwa nasib kepulangan pimpinan Front Pembela Islam (FPI) Rizieq Shihab ke Indonesia sepenuhnya ada di tangan pemerintah Arab Saudi.
"Kejelasan nasib Rizieq Shiha...
Soal Rizieq Shihab, Menkumham: WNI yang Ingin Pulang Pasti di Terima
harianpijar.com, JAKARTA - Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) membantah telah menerapkan cegah ataupun tangkal (cekal) kepada pemimpin Front Pembela Islam (FPI) Rizieq Shihab yang tengah berada di Arab Saudi.
Menurut Menteri Hukum dan HAM Yasonna...
Soal Kepulangan Rizieq Shihab, Kuasa Hukum: Masih Terkendala Masalah Visa
harianpijar.com, JAKARTA - Kuasa Hukum pimpinan Front Pembela Islam (FPI) Rizieq Shihab, Sugito Atmo Pawiro, mengaku kliennya belum bisa keluar dari Arab Saudi. Lantaran, masih terkendala masalah visa.
"Sampai sekarang belum dapat visa untuk bisa...
Istana: Rizieq Shihab Tidak Pernah Koordinasi Dengan Kedubes RI di Arab Saudi
harianpijar.com, JAKARTA - Kepala Staf Kepresidenan (KSP) Moeldoko menyebut, pimpinan Front Pembela Islam (FPI) Rizieq Shihab tidak pernah berkoordinasi dengan Kedutaan Besar RI di Arab Saudi.
"Saya sudah cek, selama ini Pak Rizieq itu tidak...