Sidang E-KTP Hari Ini, Mantan Pegawai Kemendagri Sebut Gamawan Fauzi Lima Kali Terima Uang

JAKARTA, harianpijar.com – Mantan Kepala Subag Tata Usaha Kementerian Dalam Negeri Suciati mengaku pernah menjadi perantara pemberian uang kepada beberapa orang di Kementerian Dalam Negeri. Lain itu, uang tersebut diberikan oleh mantan Dirjen Dukcapil Kemendagri...

PPP Kubu Romi, Mengerahkan Dukungan Bujuk Pemilih Agus-Sylvi Untuk Pilih Ahok-Djarot

JAKARTA, harianpijar.com - PPP kubu Muhammad Romahurmuziy (Romi) mengerahkan dukungan untuk memenangkan pasangan calon gubernur dan calon wakil gubernur DKI Jakarta dengan nomor urut dua Basuki Tjahaja Purnama (Ahok)-Djarot Saiful Hidayat di putaran kedua...

Mundur dari Anggota DPR, Ruhut Sitompul Masih Kader Partai Demokrat

JAKARTA, harianpijar.com - Abdul Wahab Dalimunthe, pengganti Ruhut Sitompul di DPR hari ini dilantik. Lain itu, Ruhut Sitompul diketahui masih merupakan kader Partai Demokrat. "Kalau saya dalam hal ini justru appreciate. Yang bersangkutan berarti konsisten....

Sidang E-KTP Hari Ini, Setya Novanto Membantah Semua Fakta Persidangan Saat Namanya Terseret Kasus...

JAKARTA, harianpijar.com - Ketua Dewan Perwakilan Rakyat RI Setya Novanto membantah semua fakta persidangan yang melibatkan namanya dalam sidang perkara dugaan korupsi pengadaan blangko kartu tanda penduduk berbasis elektronik (e-KTP). Lain itu, Setya Novanto diperiksa...

Kapolda Metro Jaya: Demi Keamanan Diminta Pembacaan Tuntutan Ahok Ditunda

JAKARTA, harianpijar.com - Kepolisian Daerah (Polda) Metro Jaya meminta pembacaan tuntutan kasus dugaan penodaan agama oleh Basuki Tjahaja Purnama (Ahok), ditunda hingga usai waktu pencoblosan Pilkada DKI 19 April 2017 mendatang. Lain itu, dalam surat...

Jurubicara Ahok-Djarot: Sandiaga Sebaiknya Introspeksi, Jangan Seolah-olah Jadi Korban Fitnah

JAKARTA, harianpijar.com - Calon wakil gubernur DKI Jakarta dengan nomor urut tiga Sandiaga Uno diminta introspeksi. Lain itu, Anies Baswedan - Sandiaga Uno, jangan selalu menempatkan diri seolah-olah jadi korban fitnah. "Sebenarnya yang harus dilakukan...

Polisi Belum Temukan Penyandang Dana Kasus Makar Sekjen FUI

JAKARTA, harianpijar.com - Kepolisian Daerah (Polda) Metro Jaya masih mendalami kasus permufakatan makar yang menjerat Sekjen Forum Umat Islam (FUI) Muhammad Al Khaththath. Lain itu, hingga saat ini polisi masih belum menemukan jejak pencari...

Sidang E-KTP Hari Ini, Anas: Ada Arahan Dari SBY Untuk Dukung Proyek E-KTP

JAKARTA, harianpijar.com - Mantan Ketua Umum Partai Demokrat Anas Urbaningrum mengaku menerima arahan dari Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) - yang saat itu masih menjabat- untuk mendukung program proyek pengadaan blangko kartu tanda penduduk...

Presiden Minta Bappenas Kaji Pemindahan Ibu Kota Ke Palangkaraya

PALANGKARAYA, harianpijar.com - Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/Badan Perencanaan Pembangunan Nasional menyatakan Presiden Joko Widodo (Jokowi) serius ingin memindahkan ibu kota negara dari Jakarta ke Kota Palangkaraya, Kalimantan Tengah. Lain itu, buktinya Presiden Joko Widodo...

Sidang E-KTP Hari Ini, Dijadwalkan Pemeriksaan Setya Novanto dan Anas Urbaningrum

JAKARTA, harianpijar.com - Sidang kasus dugaan korupsi proyek pengadaan blangko kartu tanda penduduk berbasis elektronik (e-KTP), hari ini, dijadwalkan memeriksa mantan Ketua Fraksi Partai Golkar Setya Novanto dan mantan Ketua Fraksi Demokrat Anas Urbaningrum. Lain...
- Advertisement -